Panduan Membuat Akun BukaLapak.com Hanya Butuh 3 Menit Saja

Panduan Membuat Akun BukaLapak

Banyak sekali keuntungan yang bisa kita dapatkan jika kita bisa berjualan di Bukalapak. Jualan di bukalapak ini bisa di katakan sangat praktis ya, karena kita tidak perlu mengeluarkan biaya yang banyak untuk menyewa server, membuat website atau kita tidak perlu ngerti tentang coding atau bahasa pemograman.

Yang harus kita ketahui adalah bagaimana cara membuat akun di bukalapak.com agar kita bisa berjualan disana. Untuk membuatnya pun tidak perlu waktu yang lama ya, hanya 3 menit saja maka akun bukalapak kamu sudah jadi.

Nah untuk kamu yang ingin membuat akun bukalapak, simak Panduan Membuat Akun BukaLapak berikut ini :

1. Silahkan kunjungi web bukalapak di Bukalapak.com, lalu klik Daftar

2. Silahkan isi form informasi tersebut, atau jika anda ingin daftar dengan facebook, silahkan klik saja daftar dengan Facebook dibagian bawah form informasi.

3. Jika anda memilih daftar dengan google, silahkan isi data tersebut dengan benar seperti Usernama, Password, Nama Lengkap, Email, dan Jenis Kelamin. Setelah itu klik DAFTAR

4.  Akun anda sudah jadi, namun sebelumnya anda harus mengkonfirmasi akun anda melalui email yang sudah dikirmkan bukalapak ke email anda.

7. Setelah itu anda akan di arahkan kembali ke BukaLapak dan mendapat ucapan selamat

Sekarang anda sudah berhasil membuat akun bukalapak, selanjutnya setting data diri seperti foto profil, nomor HP, Alamat, Nomor rekening bank, Pengiriman dll. Caranya sebagai berikut.

Setting Data diri

1. Klik Menu profil, lalu klik Pengaturan

2. Klik pada tab akun, alamt, lapak, pengirim, rekening bank, dll kemudian gulir ke bawah untuk mengeditnya. Lengkapi data-data tersebut dengan benar termasuk foto profil. Jika sudah diisi, lalu klik Simpan

3. Selesai.

Dengan mempunyai akun di bukalapak, anda bisa menjual barang atau produk anda sendiri di bukalapak seperti memiliki toko online sendiri. Selanjutnya anda bisa fokus menjual dan mempromosikan barang dagangan anda.

Baca juga Kenali Keuntungan Bisnis Online Dropship Tanpa Modal

Jika tutorial diatas kurang jelas, anda bisa melihat video dibawah ini :

Demikian informasi yang bisa kami sampaikan mengenai Panduan Membuat Akun BukaLapak.com. Semoga informasi ini bisa bermanfaat.